Home » Author Archives: danieldokter (page 6)

Author Archives: danieldokter

TOKYO INTERNATIONAL FILM FESTIVAL KE-32 DIBUKA DENGAN SEMANGAT MEMASUKI ERA BARU SINEMA JEPANG

 ©2019 TIFF Tokyo, 28 Oktober 2019 – Tokyo International Film Festival (TIFF) ke-32 kembali dibuka dengan kemeriahan karpet merah yang dihadiri aktris-aktris internasional. Ada nama-nama internasional seperti Zhang Ziyi yang tahun ini menjadi ketua juri kompetisi internasional, Aaron Kwok hingga Alicia Vikander di antara tamu-tamu spesial tahun ini, sementara dari Indonesia, ada Joko Anwar dan Oka Antara yang masing-masing membawa ...

Read More »

RAMBO: LAST BLOOD (2019)

RAMBO: LAST BLOOD: NO BREAKS JUST HEARTACHES, A LONG ROAD TO ONE FINAL WARFARE… OR NOT? Sutradara: Adrian Grünberg Produksi: Millennium Media, Balboa Productions, Templeton Media, Lionsgate, 2019 Image: impawards.com Terserahlah di luar mau jadi simbol kepahlawanan Amerika era Reagan bersama puncak karir Sylvester Stallone, tapi di sini, 37 tahun setelah First Blood (1982) sebagai instalmen awal ketokohan (John) Rambo, ...

Read More »

WARKOP DKI REBORN (2019)

WARKOP DKI REBORN: REINVIGORATE THE LEGACY WITH THE NEW, YOUNGER LEADS Sutradara: Rako Prijanto Produksi: Falcon Pictures, 2019 Ⓒ 2019 Falcon Pictures Status Warkop DKI sebagai grup lawak/komedian terbesar di negeri ini, dengan 12 album rekaman, 34 film layar lebar dari 1979 – 1994, belum lagi terhitung sinetron, memang belum lagi bisa terganti. Menyisakan Indro sepeninggal Kasino dan Dono (masing-masing ...

Read More »

GALA SCREENING TALKING THE PICTURES DAN FILM PENUTUP THE IRISHMAN DI TOKYO INTERNATIONAL FILM FESTIVAL KE-32

Ⓒ 2019 Talking the Pictures Production Committee Tokyo, 6 September 2019. Tokyo International Film Festival (TIFF) ke-32 baru saja mengumumkan film yang mendapat kehormatan untuk ditayangkan dalam slot Gala Screening dan film penutup festivalnya. Gala Screening film Jepang Talking the Pictures karya sutradara Masayuki Suo akan digelar di tanggal 31 Oktober 2019. Dikenal dari film-film ternama seperti Shall We Dance? ...

Read More »

TWIVORTIARE (2019)

TWIVORTIARE: LIKE A MATCH MADE IN HEAVEN, A SIMPLE AND SWEET REMINDER ON LOVE Sutradara: Benni Setiawan Produksi: MD Pictures, 2019 Ⓒ 2019 MD Pictures Ika Natassa dengan novel-novel metropop-nya, adalah sebuah fenomena. Twivortiare – yang merupakan adaptasi dari dua novelnya, Divortiare dan Twivortiare, mungkin lebih lagi. Tak usahlah membahas yang pertama atau tidak, tapi dari proses kreatifnya, ia memang ...

Read More »

GUNDALA (2019)

GUNDALA: NOT WITHOUT FLAWS, A NEW DAWN OF INDONESIAN SUPERHERO GENRE Sutradara: Joko Anwar Produksi: Legacy Pictures, Screenplay Films, Ideosource, Bumilangit Studios, 2019 Fantasi boleh ke mana saja. Tapi tentu, ada langkah-langkah serta tahapan yang harus dijaga, terlebih sebagai sebuah adaptasi sumber orisinal yang melegenda dalam konteks kultur populer asalnya. Gundala, sebagai bagian sekaligus pemantik awal dari ambisi besar bentukan ...

Read More »

BUMI MANUSIA (2019)

BUMI MANUSIA: A SIMPLIFIED ADAPTATION THAT DOESN’T LOSE ITS ESSENCE Sutradara: Hanung Bramantyo Produksi: Falcon Pictures, 2019 © 2019 Falcon Pictures Sudah terlalu panjang rasanya rentang yang ditempuh Bumi Manusia – novel fenomenal karya Pramoedya Ananta Toer yang diterbitkan pertama kali pada tahun 1980, untuk akhirnya bisa diadaptasi ke layar lebar. Di balik soal-soal represi politik dan pelarangan hingga akhirnya ...

Read More »

HOBBS & SHAW (2019)

HOBBS & SHAW: A SUPERDUPER FUN, FAST, FURIOUS AND HIGH OCTANE ACTION CHAOS Sutradara: David Leitch Produksi: Seven Bucks Productions, Chris Morgan Productions, Universal Pictures, 2019 Image: impawards.com Di luar waralaba Marvel – Disney, tak bisa dipungkiri, Fast & Furious adalah waralaba blockbuster terkuat di Hollywood sekarang ini. Walau diwarnai kisruh konflik antar pemain hingga produser Neal H. Moritz, kreator ...

Read More »

DUA GARIS BIRU (2019)

DUA GARIS BIRU:  A TIMELY-RELEVANT REMINDER OF THE CONSEQUENCES OF UNINTENDED PREGNANCY AMONG ADOLESCENTS Sutradara: Gina S. Noer Produksi: Starvision Plus, Wahana Kreator, 2019 Kenapa masalah hamil di luar nikah sering muncul di film kita? Melintas zaman dan era, walau sekarang sudah jauh berkurang dibandingkan sinema Indonesia ’70 ke ‘80an, ia masih terus jadi masalah yang memang dianggap sangat dekat ...

Read More »

SPIDER-MAN: FAR FROM HOME (2019)

SPIDER-MAN: FAR FROM HOME: SWING AND TINGLE BOTH AS A CHARMING EPILOGUE AND A TEMPTING SET UP TO THE MCU PHASES Sutradara: Jon Watts Produksi: Columbia Pictures, Marvel Studios, Pascal Pictures, Sony, 2019 Image: impawards.com Baru saja rasanya Avengers: Endgame mengantarkan salam perpisahan, sebuah send-off emosional ke 11 tahun – 22 film – 3 fase dalam keseluruhan MCU, tanpa menghitung ...

Read More »